16 Khasiat Sarang Walet Untuk Kesehatan Dan Kecantikan
Kamis, 10 November 2016
Khasiat Sarang Walet memang sudah digunakan secara turun - temurun sebagai salah satu pengobatan alternatif. Beberapa Manfaat Sarang Walet tersebut dipercaya bisa menyembuhkan anemia, memperkuat daya tahan tubuh, mengencangkan kulit (mencegah penuaan dini) dan masih banyak lagi yang lainnya. Nah oleh karena begitu banyaknya fungsi tersebut, sarang walet mempunyai nilai jual yang cukup tinggi. Tidak heran juga jika sebagian orang memelihara dan bahkan berburu sarang walet untuk dijual guna memperbaiki perekonomian keluarga. Untuk informasi terkadit dengan kegunaan sarang walet untuk tubuh, berikut sudah kami rangkum sedikit keterangan terkait dengan khasiat sarang burung walet bagi kesehatan.
Sarang Burung Walet terbuat dari air liur dari burung yang dimaksud. Jika diukur dengan segi harga, sarang ini mencapai jutaan perkilo gramnya. Namun untuk saat ini harga sarang sudah mulai menurun karena sudah banyak yang memelihara atau membudidayakannya. Sedangkan pada tempat terbuka (alam liar), biasanya burung ini bersarang pada lokasi yang lembab seperti gua atau tempat yang relatif gelap. Harga yang ditawarkan juga terbilang lebih mahal karena lebih alami dan dipercaya berkemampuan cukup ampuh dalam bidang kesehatan.
==> Yuk Lihat Juga : 17 Khasiat Buah Bit Untuk Kesehatan Dan Kecantikan
Penggunaan sarang walet sebagai obat memang sudah dikenal sejak berabad-abad terdahulu. Khusunya pada Daratan Cina yang masyarakat disana sudah umum menjadikan sarang walet sebagai salah satu bahan pangan (diolah menjadi sup) yang mempunyai cita rasa sangat lezat. Dari kegunaan ini saja kita sudah bisa memetik manfaat yaitu bisa menambah selera makan. Selain itu sarang burung ini juga dipercaya bisa meningkatkan kejantanan bagi kalangan pria.
Apa saja kandungan gizi pada sarang burung walet? Pertanyaan ini pasti juga ada dalam benak anda. Sebab tidak mungkin bahan ini mempunyai begitu banyak manfaat jika tidak tersimpan kandungan nutrisi yang baik didalamnya. Nah oleh karena itu juga kami mencoba mencari dari berbagai sumber sehingga bisa menemukan beberapa nilai gizi yang terdapat pada sarang burung walet. Kandungan tersebut berupa : Protein, karbohidrat, lemak, abu (pati), kalsium, mineral, zat besi, kalium, dan fosfor, namun tidak hanya itu saja. Masih terdapat senyawa yang mencakup Ovortransferrin, Aspatic, Thereorine, Serine, Leusine, Isoleusine, tirosin, Glutamat, Glikoprotein, aspartat, Epidermal growth factor, dan Cell dibision inducing hormone.
16 Khasiat Sarang Walet Untuk Kesehatan Dan Kecantikan :
Bagaimana? Apa anda masih ragu untuk mengkonsumsi sarang walet? Jika anda sudah membaca semua manfaat diatas, tentunya akan sedikit tertarik untuk mencoba betapa gurihnya olahan makanan ataupun minuman dari sarang burung ini. Namun yang menjadi salah satu kendala ialah pada harganya yang relatif mahal. Jadi anda harus mengeluarkan uang lebih untuk bisa mengolah dan membuatnya sendiri dirumah.
==> Yuk Baca Juga : 19 Khasiat Buah Semangka Untuk Kesehatan Dan Kecantikan
Demikianlah ulasan singkat terkait dengan 16 Khasiat Sarang Walet Untuk Kesehatan Dan Kecantikan. Semoga bisa membantu dan berguna bagi anda yang membutuhkan. Jangan lupa dishare ya..! Terima kasih!
Sarang Burung Walet terbuat dari air liur dari burung yang dimaksud. Jika diukur dengan segi harga, sarang ini mencapai jutaan perkilo gramnya. Namun untuk saat ini harga sarang sudah mulai menurun karena sudah banyak yang memelihara atau membudidayakannya. Sedangkan pada tempat terbuka (alam liar), biasanya burung ini bersarang pada lokasi yang lembab seperti gua atau tempat yang relatif gelap. Harga yang ditawarkan juga terbilang lebih mahal karena lebih alami dan dipercaya berkemampuan cukup ampuh dalam bidang kesehatan.
==> Yuk Lihat Juga : 17 Khasiat Buah Bit Untuk Kesehatan Dan Kecantikan
Penggunaan sarang walet sebagai obat memang sudah dikenal sejak berabad-abad terdahulu. Khusunya pada Daratan Cina yang masyarakat disana sudah umum menjadikan sarang walet sebagai salah satu bahan pangan (diolah menjadi sup) yang mempunyai cita rasa sangat lezat. Dari kegunaan ini saja kita sudah bisa memetik manfaat yaitu bisa menambah selera makan. Selain itu sarang burung ini juga dipercaya bisa meningkatkan kejantanan bagi kalangan pria.
Apa saja kandungan gizi pada sarang burung walet? Pertanyaan ini pasti juga ada dalam benak anda. Sebab tidak mungkin bahan ini mempunyai begitu banyak manfaat jika tidak tersimpan kandungan nutrisi yang baik didalamnya. Nah oleh karena itu juga kami mencoba mencari dari berbagai sumber sehingga bisa menemukan beberapa nilai gizi yang terdapat pada sarang burung walet. Kandungan tersebut berupa : Protein, karbohidrat, lemak, abu (pati), kalsium, mineral, zat besi, kalium, dan fosfor, namun tidak hanya itu saja. Masih terdapat senyawa yang mencakup Ovortransferrin, Aspatic, Thereorine, Serine, Leusine, Isoleusine, tirosin, Glutamat, Glikoprotein, aspartat, Epidermal growth factor, dan Cell dibision inducing hormone.
16 Khasiat Sarang Walet Untuk Kesehatan Dan Kecantikan :
- Kaya antioksidan yang kemampuannya cukup baik untuk menangkal radikal bebas seperti debu, polusi dan radikal bebas lain yang bisa merugikan tubuh. Dengan begitu daya tahan tubuh seperti sistem imun akan lebih kuat dan tubuh tidak mudah terserang penyakit.
- Menjaga kesehatan sistem reproduksi bagi wanita dan pria. Manfaat ini sangat berkhasiat dalam meningkatkan kinerja hormon dalam tubuh sehingga lebih sehat dan tidak terjadi gangguan atau masalah terkait dengan alat reproduksi.
- Mengatasi anemia yang terkait dengan darah rendah. Dalam hal ini akan mencegah tubuh dari gejala yang ditimbulkan oleh kurang darah seperti badan lemas, letih, lesu dan pusing.
- Menjaga sistem pernafasan lebih normal khususnya bagi organ paru - paru. Sehingga secara tidak langsung akan membuat nafas kta lebih ringan. Terkait juga dengan penyembuhan paru - paru basah.
- Bersifat antipiretik yang bisa menurunkan suhu tubuh yang terlalu tinggi. Baik untuk menyembuhkan demam karena berkemampuan sebagai penyejuk alami yang baik untuk tubuh.
- Bersifat anti-kanker yang berguna untuk menghambat pertumbuhan sel tumor atau kanker dalam tubuh. Dalam hal ini akan menjadikan tubuh lebih kebal atau terhindar dari serangan kanker.
- Mempercepat pemulihan tubuh pasca sakit atau setelah melakukan operasi. Jadi anda akan lebih mudah sembuh dan cepat pulih secara maksimal.
- Obat herbal untuk terapi penyembuhan Aids. Hal ini masih belum 100% namun sudah banyak penelitian yang membuktikan bahwa hal ini memang memberikan hasil.
- Menjadikan kulit lebih halus yang sangat cocok untuk kalangan wanita yang ingin mempunyai penampilan lebih cantik.
- Baik untuk ibu hamil guna menjadikan janin lebih sehat dan ketika lahir kulit akan halus dan bersih.
- Meningkatkan pertumbuhan tubuh khususnya bagi kalangan anak yang terdapat gangguan pada sistem pertumbuhan.
- Meningkatkan metabolisme tubuh dan meregenerasi sel - sel tubuh yang rusak.
- Mengatasi hipertensi atau tekanan darah tinggi. Sangat cocok dikonsumsi oleh anda yang mempunyai masalah dengan peredaran darah.
- Menjaga kesehatan ginjal dan juga bisa meluruhkan saluran kemih sehingga terhindari dari batu ginjal.
- Menambah selera makan yang baik untuk anda yang masih dalam penyembuhan.
- Menunda penuaan dini yang terkait dengan menyamarkan garis halus, keriput, dan melembabkan kulit secara merata.
Bagaimana Cara Mengolah Sarang Walet? Sebenarnya untuk hal ini semua orang pastinya sudah tahu. Sebab secara umum sarang walet dijadikan sup yang dikonsumsi sebagai pelengkap jenis makanan. Tapi dalam penyajiannya, sarang walet bisa diolah menjadi sup dan juga minuman. Oleh karena itu, agar pengetahuan anda lebih lengkap. Maka mungkin resep singkat dibawah ini bisa sedikit membantu!
Resep Untuk Sup :
- Siapkan sekitar 1 keping sarang walet kemudian cuci hingga terbebas dari kotoran dan bulu.
- Rendam menggunakan air hangat selama 2 jam (hingga mengambang) dan tiriskan (saring agar terpisah dari air rendaman).
- Rebus 2 gelas air hingga mendidih kemudian masukkkan kaldu serta bumbu yang dibutuhkan (seperti daun pandan dan jahe)
- Kecilkan api kompor kemudian masukkan sarang walet yang sudah direndam tadi. Aduk selama 1 menit atau jika sudah benar - benar tercampur rata.
- Sup sarang walet pun siap anda konsumsi.
- Pertama anda harus merendam terlebih dahulu sarang walet secukupnya. Paling tidak semalaman agar tekstur menjadi sangat lembut.
- Siapkan gula batu yang sudah dilarutkan dan campurkan dengan daun pandan dan 2 helai daun jeruk purut.
- Didihkan campuran gula, pandan dan daun jeruk dengan api sedang. Setelah itu diamkan hingga hangat.
- Angkat daun agar tersisa airnya saja dan masukkan sarang walet yang sudah direndam.
- Aduk hingga rata dan minuman siap anda konsumsi.
Bagaimana? Apa anda masih ragu untuk mengkonsumsi sarang walet? Jika anda sudah membaca semua manfaat diatas, tentunya akan sedikit tertarik untuk mencoba betapa gurihnya olahan makanan ataupun minuman dari sarang burung ini. Namun yang menjadi salah satu kendala ialah pada harganya yang relatif mahal. Jadi anda harus mengeluarkan uang lebih untuk bisa mengolah dan membuatnya sendiri dirumah.
==> Yuk Baca Juga : 19 Khasiat Buah Semangka Untuk Kesehatan Dan Kecantikan
Demikianlah ulasan singkat terkait dengan 16 Khasiat Sarang Walet Untuk Kesehatan Dan Kecantikan. Semoga bisa membantu dan berguna bagi anda yang membutuhkan. Jangan lupa dishare ya..! Terima kasih!