Khasiat Dan Manfaat Biji Bunga Selasih Untuk Kesehatan

Khasiat Biji Bunga Selasih memang dipercaya cukup ampuh untuk mengobati berbagai macam penyakit. Selain itu, Biji selasih ini juga diperbincangkan dalam meningkatkan kesuburan terutama bagi kaum hawa yang sedang hamil. Jadi mungkin ringkasan kalimat yang akan kami tulis ini bisa membantu menjawab semua yang menjadi pertanyaan dalam benak sobat semuanya.
Khasiat Dan Manfaat Biji Bunga Selasih Untuk Kesehatan
Selasih (Nama Latin : Ocimum) adalah sejenis tanaman semak kecil yang banyak digunakan dalam bahan konsumsi sehari-hari. Entah itu daunnya sebagai lalapan atau juga biji bunga yang berkhasiat cukup ampuh untuk mengetasi berbagai jenis penyakit. Maka dalam hal ini kami merangkum sebuah manfaat dan khasiat biji selasih yang mungkin belum banyak orang tahu.

Khasiat Dan Manfaat Biji Bunga Selasih Untuk Kesehatan :
  • Kaya akan antioksidan alami yang berguna dalam menguatkan sistem imun sehingga sistem imun atau daya tahan tubuh terhadap penyakit semakin kuat.
  • Melancarkan sistem pencernaan yang erat kaitannya dalam mencegah sembelit atau susah BAB.
  • Mengatasi insomnia atau penyakit susah tidur. Manfaat ini karena biji selasih bersifat menenangkan sehingga otak akan lebih rileks dan terhindar dari stres.
  • Mempercepat penurunan berat badan utamanya dalam mengatasi lemak diperut sehingga tubuh langsing dan terhindar dari perut buncit.
  • Mengatasi dan ampuh untuk mencegah timbulnya jerawat diwajah.
  • Bersifat sebagai analgetik yang berfungsi untuk mengurangi nyeri atau sakit terutama sakit gigi.
  • Menghilangkan dan menyamarkan kantung mata.
  • Bersifat diuretik yang ampuh untuk meluruhkan atau melancarkan saluran kemih.
  • Mencegah penuaan dini atau menyamarkan garis halus diwajah.
  • Meningkatkan kinerja organ hati sehingga racun dalam tubuh bisa diminimalisir.
  • Lihat Lebih Lengkap : 16 Khasiat Biji Selasih Bagi Kesehatan Dan Kecantikan
Manfaat diatas karena didukung dengan adanya kandungan senyawa alami. Beberapa zat tersebut diantaranya : Eugenol, Tymol, Dan metal Eugenol.

Demikianlah artikel singkat mengenai Khasiat Dan Manfaat Biji Bunga Selasih Untuk Kesehatan. Semoga bisa membantu!

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel